Tim PKM UPP Perkenalkan Teknik Penyalaian Ikan Menggunakan Asap Cair di Kepenuhan Timur
"Melalui teknologi Pirolisis Asap Cair, masyarakat bisa mengelola ikan salai lebih higienes dan memudahkan masyarakat dalam mengembangkan produksi usahanya. Di samping teknologi ini dapat mempercepat waktu penyalaian. Yang biasanya...
